Penjelasan Mengenai Fitur TikTok Shop Seller mengenai Cara Menggunakan dan juga Jenis Jenis Iklan Tiktok
Sebagian besar sosial media sekarang ini memiliki banyak sekali fitur yang dapat membuat gampang dalam pemakaian untuk prihal berbelanja dari toko atau brand favorit yang tersedia lewat aplikasi tiktok. TikTok Shop merupakan salah satu contoh fitu yang paling terbaru. Fitur Tiktok Shop lewat sosial media sebelumnya sudah diperkenalkan. Fitur yang satu ini lalu menjadi salah …